Langkah-langkah Menginstall Windows 2000 Server

Langkah-langkah penginstallan Windows 2000 Server

1. Masuk ke BIOS dengan menekan tombol “Del” lalu akan muncul tampilan sebagai berikut :



2. Masuk ke tab Boot lalu ubah first boot dari CD-ROM



3. Setelah itu tekan tombol F10 lalu pilih “yes”

4. Setelah itu, tekan tombol apa saja untuk Booting dari CD



5. Lalu akan muncul tampilan pertama



6. Kemudian klik ENTER, untuk melanjutkan proses penginstallan.



7. Tekan F8, untuk menyatakan setuju di License Aggreement.



8. Setelah muncul tampilan berikut, tekan Enter untuk melanjutkan ke tahap pengformatan harddisk.



9. Setelah itu Pilih “Format the partition using the NTFS file system”



10. Lalu akan mulai proses Peng”format”an




11. Setelah proses pengformatan selesai maka computer akan secara otomatis merestart




12. Setelah itu jangan menekan tombol lagi karena kita akan Booting dari Harddisk




13. Tampilan pertama saat Booting dari Harddisk






14. Setelah menuggu, beberapa saat kemudian muncullah jendela seperti gambar berikut.Pilih “Next”.


15. Windows akan mulai menginstall driver seperti keyboard, Mouse, Dll.



16. Setelah muncul Jendela pilih “next”.Jika anda ingin mensetting Keyboard Layout maka pilih “Customize”.




17. Masukkan Nama dan Organisasi pada jendela dibawah ini, Kemudian pilih Next :




18. Masukkan Product Key bawaan dari CD sesudah itu pilih “Next”.





19. Setelah itu maka akan muncul jendela License.Anda bisa memilih Beberapa computer memakai satu license atau tiap-tiap computer mempunyai satu license.Rekemondasi yang saya berikan anda tinggal memilih “Per Server. Number of Concurrent Connections”,sedangkan untuk Jumlah PC yang akan diberikan License isi terserah anda.




20. Computer Name dapat diganti atau dilanjutkan




21. Setelah itu silahkan anda pilih apakah ingin semua fitur atau ada yang ingin dihilangkan setelah itu klik “Next”.


22. Pilih Time Zone Bangkok,Hanoi,Jakarta



23. Setelah itu muncul proses loading lalu tunggu sampai selesai.


24. Tunggu sampai Performing Final Tasks selesai.



25. Press Finish.




26. Tunggu sampai starting windows selesai.

27. Press Ctrl+Alt+Delete

28. Password tidak perlu diisi, lanjutkan dengan klik Ok.
















0 komentar:

Posting Komentar